IKLAN

Tradisi Ziarah Kubur Jelang Ramadhan

|Kontributor: Dedi Mulyadi||Uploader: Redaksi-005|

|KlikJogja|Jakarta - Menjelang Ramadhan umat Muslim di Indonesia kerap kali berkunjung ke makam leluhur, sanak saudara, terutama mendiang Ayah dan Ibu

Ziarah menurut Kamus Bahasa Indonesia adalah berkunjung ketempat yang dianggap keramat atau mulia, (seperti makam ) untuk berkirim doa

Ziarah kubur jelang Ramadhan sudah menjadi tradisi umat Muslim mengunjungi , atau menengok mendokan mereka yang sudah meninggal

Selain itu,ziarah kubur bertujuan mensucikan hati, akan lebih baik bulan puasa disambut dengan kebersihan hati

Yang lebih penting ziarah kubur mengingatkan adanya kematian seseorang kapan saja dan dimana saja

Terkait ziarah kubur sebelum ziarah ke tempat lain atau ke tempat makam para Wailiyullah, manfaatkan dengan melakukan ziarah ke makam/nyekar ke orang tua terlebih dahulu

Alhamdululillah, pewarta sudah berkunjung berziarah ke makam Ayah dan Ibu, mendoakan Ayah dan Ibu sebagai rasa bakti dan kasih sayang anak terhadapnya

Posting Komentar

0 Komentar